Politik

2019 PDIP Sumenep Target Raih 10 Kursi

×

2019 PDIP Sumenep Target Raih 10 Kursi

Sebarkan artikel ini
IMG 20180412 WA0016

“Terget 10 kursi di DPRD ini kami akan memprioritaskan daerah pemilihan (Dapil) wilayah daratan,” katanya, Kamis (12/4/2018).

Saat ini, Partai besutan Megawati Soekarto Putri ini diparlemen dapat enam kursi. Sehingga hal itu perlu untuk meningkatkan kinerja guna mendapatkan jumlah kursi yang lebih banyak.

“Selain itu kami akan menempatkan calon legislatif yang memang putra daerah, termasuk di dapil kepulauan,” terangnya.

Pihaknya optimis mendapatkan dukungan dari masyarakat, sebab selama ini PDI Perjuangan berjuang bersama rakyat untuk kesejahteraan rakyat pula. Programnya juga bersentuhan langsung dengan rakyat.

“Mulai sekarang kami sudah merapatkan barisan guna memperoleh dukungan yang maksimal, membangun kepercayaan rakyat dengan program yang berguna untuk masyarakat banyak,” tukasnya. (hoki/rud)